Daihatsu Ayla

Daihatsu Ayla, Mobil Mungil Ramah Kantong

Mobil Daihatsu Ayla sering digadang-gadang sebagai mobil yang ramah kantong bagi siapa saja yang ingin membelinya. Harga mobil ini terbilang sangat murah, para konsumen hanya cukup mengeluarkan kocek sebesar Rp. 110.250.000 (harga OTR Manado) untuk memiliki mobil keren ini.

Astra Daihatsu Ayla sebagai produsen pembuatan mobil merek Ayla menyediakan enam varian Ayla dalam berbagai bentuk. Mulai dari tipe D M/T, D Plus (M/T), hingga tipe X yang harganya paling mahal dari keenam tipe tadi. Murahnya harga beli mobil Ayla, ternyata berbanding terbalik dengan mesin, dan material yang diusung. Mobil Ayla di tenagai oleh mesin (1KR-DW) 1.0000 cc, 3 silinder, 12 katup valve. Kendati mesinnya terlihat sederhana. Tapi dengan dukungan teknologi EFI ( Elektronik Fuel Injection), mesin ini mampu memproduksi kekuatan daya kuda sebanyak 65 ps di 6.000 rpm. Selain kekuatannya yang yahud. Mesin ini mencapai torsi maksimum di 8.7 kg.m pada 3.600 rpm.

Daihatsu Ayla

Spesifikasi Daihatsu Ayla

Bicara soal kemudahan dalam handling. Mobil Daihatsu Ayla ini tidak bisa diragukan lagi kehebatannya. Mobil Ayla mampu menerobos kubangan banjir, serta jalanan dengan tanjakan tinggi karena jarak ground clearance mencapai 180 mm. Sehingga ketika menghadapi jalanan banjir, maupun gundukan tanah di tengah jalan. Mobil Ayla ini mampu sekali berbelok, dan melewati kubangan tersebut dengan stabil.

Tidak hanya itu saja kenyamanannya. Dengan keberadaan safety belt, pada mobil Ayla bertipe D plus, dan tipe X. Membuat pengendara mobil ini aman, saat mengendarai mobil Ayla dengan jarak tempuh jauh. Apalagi mobil ini terdapat pula fitur dual airbags. Pasti semakin mantap saja ini mobil.

Bagi Anda yang mendambakan dapat memiliki mobil yang penuh dengan entertain. Membeli mobil ini merupakan pilihan yang sangat tepat. Mobil Ayla mempunyai fitur digital entertainment yang cukup lengkap seperti hadirnya Audio 1DIN CD, serta tersedia 2 unit sepiker MP3 yang cukup ngebas suaranya. Jadi ketika Anda jalan-jalan dengan mobil Ayla. Tak usah takut bakalan jenuh. Tinggal setel saja lagu dangdut, lewat Audio 1DIN CD yang tersedia di mobil Ayla. Pasti kamu akan terhibur.

Bagi Anda yang tertarik untuk segera memboyong mobil Ayla ini ke rumah. Anda perlu memerhatikan dulu tipe mobil Ayla yang akan Anda boyong ke rumah. Mobil Ayla sendiri memiliki 6 tipe yang masing-masing memiliki fitur yang sedikit berbeda. Misalnya lampu kabut, serta velg berdiameter R14 hanya ada pada tipe X. Jadi Anda harus pintar-pintar menentukan jenis tipe nya, yang sesuai dengan kebutuhan Anda.

Sedangkan pilihan warna yang tersedia di antaranya, ada warna Whiite Solid , Clasick Silver, Dark Gray Metalik, Blue Metalick, Ultra Back Metalik, dan Light Blue Solid. Warna-warna mobil Ayla bisa dibilang sangat variatif.
Bagaimana, Anda tertarik tidak dengan Mobil Daihatsu Ayla yang baru saja kami paparkan. Kalau tertarik, Anda tak salah pilih. Karena selain mobil ini memiliki kualitas bagus, tetapi juga harganya yang terbilang murah. Apalagi kalau Anda memboyong mobil ini di Daihatsu Manado. Wah, pasti sangat memuaskan mobil nya.

Anda bisa membawa mobil Daihatsu ini dengan dana yang tak terlalu mahal. Anda bisa membawa mobil ini dengan DP mulai dari Rp 26.401.250, angsuran 3.516.000 perbulan pada mobil Ayla bertipe 1.0 D MT, atau dengan membayar DP Rp 37.632.750, angsuran Rp 4.026.000 pada mobil Ayla bertipe 1.2 R AT DLX. Untuk mengetahui harga OTTR terbaru baik cash maupun kredit Daihatsu Ayla di Manado, silahkan lihat di laman https://www.daihatsumanado.com/model/ayla

Atau jika Anda ingin melihat harga berbagai mobil terbaru keluaran raksasa otomotif asal Jepang yakni Daihatsu yang dipasarkan di Manado, Minahasa, Bitung dan sekitarnya Anda bisa lihat di https://www.daihatsumanado.com/pricelist

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *